1

sitti1

iklanblogger2,5 dan 3

Jumat, 30 Desember 2011

Yel-yel Pramuka Isyka-Lima

Pada bulan Maret tahun 2011 seusai berkompetisi dan telah diumumkan hasilnya,
anak-anak dari Ambalan Isykarima SMA Al-Islam 1 Surakarta mendatangi teman-teman dari Wisnu Kencana Putra (WKP) dari SMK N 5 Surakarta.

Setelah para Ikhwannya Isykarima berjabat tangan dengan teman-teman dari WKP,
kemudian..... seperti kebiasaan anak pramuka pada umumnya, dengan hebrink kami menyanyikan yel-yel kami berdua bersama-sama.

Senin, 19 Desember 2011

The Power of "Kepepet"

Assalamu'alaikum wr.wb.
Biasanya, sebelum berangkat ke sekolah saya bisa menghabiskan waktu 45 menit dari bangun tidur, sampai siap untuk berangkat sekolah. Senin ini, adalah hari pertama masuk sekolah setelah beberapa hari libur. Ketika liburan, saya biasa bangun agak siang. Saya pikir liburan adalah saatnya untuk bermalas-malasan setelah beberapa waktu harus bergulat dengan huruf dan angka. Karena kebiasaan saat liburan yang sering bangun siang, maka pagi ini sayapun demikian. Saya sangat panik ketika

Rabu, 14 Desember 2011

Cara meredam kemarahan paling simpel

Ketika kita merasa marah, dan ingin melakukan sesuatu untuk melampiaskan kemarahan kita, maka berhitunglah dalam hati dari satu sampai sepuluh, atau sampai seratus jika sedang benar-benar marah. Apa yang terjadi?? 
Rasa emosi akan teredam. 
Mengapa demikian??
Sebenarnya bukan masalah angka yang kita pikirkan yang dapat meredam kemarahan, namun waktu tenggang / lamanya waktu antara kemarahan yang sudah mencapai ubun-ubun, dengan saat kita melampiaskannya itulah yang menyebabkan berkurangnya kemarahan kita.

Selasa, 13 Desember 2011

Aturan Ukhuwah

yaa ayyuhaalladziina aamanuu laa yaskhar qawmun min qawmin 'asaa an yakuunuu khayran minhum walaa nisaaun min nisaa-in 'asaa an yakunna khayran minhunna walaa talmizuu anfusakum walaa tanaabazuu bil-alqaabi bi/sa l-ismu lfusuuqu ba'da l-iimaani waman lam yatub faulaa-ika humu zhzhaalimuun
[49:11] Hai orang-orang yang beriman, janganlah sekumpulan orang laki-laki merendahkan kumpulan yang lain, boleh jadi yang ditertawakan itu lebih baik dari mereka. Dan jangan pula sekumpulan perempuan merendahkan kumpulan lainnya, boleh jadi yang direndahkan itu lebih baik. Dan janganlah suka mencela dirimu sendiri dan jangan memanggil dengan gelaran yang mengandung ejekan. Seburuk-buruk panggilan adalah (panggilan) yang buruk sesudah iman  dan barangsiapa yang tidak bertobat, maka mereka itulah orang-orang yang zalim. 

Senin, 12 Desember 2011

Ahmad Dhani PENYEBAR agama Yahudi????

Buanyyaak sekali pihak2 yang bilang Ahmad Dhani adalah seorang Yahudi. Dengan tegasnya mereka mengatakan ANTI AHMAD DHANI. Seakan-akan mereka bersih dari kesalahan. Memang benar, di dalam Islam, Yahudi menjadi musuh nyata. Namun, tuduhan-tuduhan yang di lontarkan kepada Ahmad Dhani saya rasa kurang berdasar. Menuduh AD sebagai penyebar agama Yahudi melalui Dewa19, yang di anggap banyak menggunakan simbol-simbol yahudi. Tapi benarkah demikian? Benarkan Ahmad Dhani penyebar agama Yahudi??

Sabtu, 10 Desember 2011

Duluan Ayam atau Telur (Temukan Jawabannya)

Pasti Anda semua sudah terlalu sering mendengar pertanyaan "Duluan ayam atau telur". Sudah sangat sering hingga bosan kita mendengarnya. Namun akhirnya pertanyaan tersebut terjawab. Melalui komputer super, tim dari Universitas Sheffield dan Warwick, Inggris  menemukan jawabannya. Apakah itu? Ayam. Awalnya mereka ingin meneliti bagaimana binatang membuat cangkang telur. Pemilihan cangkang telur Ayam sebagaifokus penelitian memang tidak disengaja. Para peneliti memilih telur ayam karena proteinnya sederhana untuk ditelaah.

Jumat, 09 Desember 2011

Perbedaan antara Suka, Sayang dan Cinta

Saya yakin Anda semua pernah merasakan yang namanya jatuh cinta. Apa yang kawan2 rasakan saat itu? Jantung berdegub lebih kencang? Ingin memilikinya? Ingin selalu didekatnya? Ingin selalu diperhatikan? Kebanyakan dari kita apabila merasakan yang demikian akan dengan mudahnya mengatakan "Aku sedang jatuh cinta". Apa benar ini adalah cinta? Kemudian jika ada yang bertanya "Apa sebenarnya yang disebut dengan cinta?" Mungkin sampai dengan pertanyaan yang ini, kawan2 masih dengan mudah menjawab. Namun jika ada pertanyaan lagi, "Lalu apa bedanya antara suka, sayang dan cinta??" Mungkin kita akan mulai berfikir lebih. Tetapi mungkin juga akan ada yang menjawab "sama saja".  Apakah benar sama saja?

Kamis, 08 Desember 2011

Cara mengatasi rasa kecewa

Pernah merasa kecewa??
Kecewa karena apa? ada yang ngingkarin janji? gag dapet uang saku? gag lolos casting? gag kebagian traktiran temen? apapun itu.. kecewa pasti pernah. Tapi sadar gag? semakin kita meratapi kekecewaan itu, makin dalem rasa kecewanya. Semakin kita meratapi keadaan, akan semakin lama kita tersiksa. Terus gimana caranya menghilangkan, atau paling tidak mengurangi rasa kecewa kita?

Rabu, 07 Desember 2011

Kumpulan kata-kata Motivasi

Ambisi hanya akan membawa tekanan. Namun semangat yang stabil dan melakukan pekerjaan satu demi satu, akan membawa pada penyelesaian.
________________________________________________________________________________

Cara tercepat melaksanakan pekerjaan adalah dengan menyelesaikannya satu persatu.
________________________________________________________________________________

 
Orang yang paling bersyukur adalah orang yang merasa tidak pernah bisa bersyukur.
________________________________________________________________________________


Ingatlah, bahwa Allah menilai proses, bukan hasil
________________________________________________________________________________

Selasa, 06 Desember 2011

Kumpulan kata-kata galau dan gombalan-gombalan aseek.


Kamu tau gag,, apa persamaannya kamu sama software.nya PC.ku?
.
sama-sama "Not Responding"
_____________________________________________________________
persamaan dan perbedaan wkt d dket kmu, sma wkt ngrjain matematika. .
.
persamaan.y, sama2 bikin salah.
.
perbedaan.ny, klo ngrjain mtk, salah jawaban. .
klo d dket kmu, bkin salah tingkah.

Minggu, 04 Desember 2011

Percaya UFO??

Saya yakin Anda sekalian pernah mendengar issu tentang UFO (Unidentified Flying Object). Apa yang terfikir dalam benak anda ketika mendengarnya? Apakah anda percaya? Walaupun untuk saat ini belum bisa di pastikan keberadaannya, namun sebenarnya semua itu bisa saja terjadi. Ada Makhluk lain dari planet, tata surya, atau mungkin galaksi lain. Bayangkan saja, dari sekian banyak planet di dalam satu tata surya, kita hanya menempati satu titik kecil. Padahal dalam satu galaksi saja sudah terdapat beribu-ribu atau bahkan mungkin bermilyar-milyar tatasurya.

Sabtu, 03 Desember 2011

Belajar Bahasa Inggris

Anda seorang pemula?? 
Sebenarnya saya juga masih pemula. Karena saya ingin meningkatkan kemampuan berbahasa inggris saya, jadi saya mencari ke Internet bagaimana saya bisa memperbaiki bahasa inggris saya dengan baik. Dan ... Saya menemukan sebuah situs yang baik. Dalam situs tersebut, kita bisa belajar tentang tata bahasa dengan permainan yang menyenangkan.

Jumat, 02 Desember 2011

Adab Murid Kepada Guru

(Dari Kitab Ta'limul Muta'allim)
  1. Tidak berjalan di depan guru. 
  2. Tidak menempati kursi guru. 
  3. Tidak mendahului berbicara dihadapan guru. 

Kamis, 01 Desember 2011

Privacy Police

Assalamu'alaikum wr.wb.
Kebijaka Privasi pada blog ini,
anda dapat dengan bebas mengambil sebagian/keseluruhan dari isi blog ini.
Namun demi kenyamanan bersama, jangan lupa untuk selalu menyertakan sumber yaitu alamat blog jika ingin mengambil keseluruhan isi artikel.
Anda juga dapat dengan mudah mengambil gambar-gambar yang ada pada blog ini.

Kata pengantar

Assalamu'alaikum wr.wb.

Welcome to my Blog.. 

Sebelum saya memulai membuat postingan-postingan di blog ini, saya ingin menyampaikan beberapa hal pada kawan-kawan. Di dalam agama Islam, ilmu diibaratkan suatu cahaya. Cahaya yang tentu dapat menerangi kita dalam kegelapan. Sudah sama-sama kita ketahui bahwa ilmu yang kita miliki tidak akan berkurang jika kita membaginya. Justru ilmu yang kita miliki akan lebih bermanfaat. Ada sebuah hadits yang artinya "Tuntutlah ilmu walau sampai ke negeri China".